ANALISIS PENGARUH HUBUNGAN INDEKS PEMBANGUNAN MANUSIA TERHADAP LAJU PERTUMBUHAN EKONOMI, KEMISKINAN DAN INVESTASI DI PROVINSI RIAU

Indonesia

Authors

  • Wenny Ramadhani Universitas Negeri Jember, Jember

Keywords:

IPM, laju pertumbuhan ekonomi, kemiskinan dan investasi

Abstract

Indeks pembangunan manusia yang tinggi di Indonesia sebagai indikator bahwa kualitas produktvitas manusia Provinsi Riau di katagorikan baik tetapi masih saja laju pertumbuhan ekonomi rendah dan cendrung negatif, tingkat kemiskinan tinggi dan investasi rendah. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui apakah ada pengaruh indeks pembangunan manusia terhadap laju pertumbuhan ekonomi, kemiskinan dan investasi di Provinsi Riau. Data yang digunakan adalah data sekunder dari tahun 2011-2019 dengan menggunakan alat analisis Eviews yang menunjukkan bahwa indeks pembangunan manusia dan laju pertumbuhan ekonomi adanya pengaruh signifikan negatif dengan memiliki probabilitas 0,002 sedangakan variabel indeks pembangunan manusia memiliki pengaruh signifikan positif terhadap investasi dan tidak adanya pengaruh antara indeks pembangunan manusia terhadap kemiskinan.

Downloads

Published

2020-08-12